Wednesday, 24 December 2014

10 tips Sehat di musim penghujan


Di musim penghujung seperti Akhir tahun hingga menjelang bulan baru ditahun baru seperti saat ini iklim di Indonesia cendrung musim penghujan , hujan yang terus menerus mengguyur dari pagi hingga malam terkadang menjadi rutinitas yang mau tidak mau harus kita hadapi.
Pergantian musim dari musim kemarau ke musim penghujan ini biasanya membuat tubuh lebih rentan terhadap gangguan kesehatan. Hal ini disebabkan karena tubuh dipaksa beradaptasi dengan suhu dan kelembapan udara yang berbeda daripada sebelumnya.Jika tidak segera mendapatkan perhatian dan penanganan yang serius maka kemungkinan tubuh terkena penyakit akan lebih besar. Sehingga tak heran jika ruang tunggu dokter akan lebih penuh saat musim ini. Penyakit yang menjangkit dimusim penghujan ini bukan hanya rentan menyerang orang dewasa, anak-anak juga justru lebih beresiko.Ada beragam penyakit yang rentan menyerang tubuh saat musim penghujan seperti diantarnya flu, batuk, sesak nafas, pilek, masuk angin, penyakit kulit hingga demam berdarah juga tak kalah menjadi daftar penyakit yang banyak dijumpai saat musim penghujan. Dan apabila penyakit tersebut menjangkit anda, tentunya tubuh akan menjadi tidak fit akibatnya aktifitas sehari-hari akan menjadi terhambat. Lantas bagaimana cara agar kondisi tubuh tetap fit saat musim pengujan?
             Kali ini saya akan berbagi info seputar bagaimana cara kita menjaga kesehatan tubuh kita di saat musim penghujan seperti ini.
1.    Kenakan Pakaian Yang Tebal dan Hangat
Pakaian juga akan mempengaruhi kesehatan anda dimusim penghujan. Baju tipis dan transparan kurang cocok dikenakan saat musim ini, terutama jika aktifitas yang anda lakukan lebih banyak diluar ruangan. Untuk itu, ada baiknya beralihlah pada pakaian yang lebih tertutup, tebal serta terasa hangat untuk tubuh anda. Pakaian dengan model seperti ini tentunya akan menjaga anda dari udara dingin saat musim penghujan.

2.    Segera Mandi Setelah Kehujanan
Sekilas, saran ini adanya gak masuk akal. Namun mandi segera sesudah basah kuyup oleh hujan benar-benar masuk akal serta sangat bermanfaat. Penyakit dapat muncul saat bodi Anda mengalami perubahan suhu yang drastis. Mandi dengan segera akan menstabilkan temperatur dingin yang terbawa oleh air hujan sekaligus membersihkan tubuh Anda dari kuman dan kotoran. dikala Anda mengeringkan badan, temperatur tubuh bertahap kembali ke suhu biasa. Selanjutnya hangatkan diri sampean dengan minum teh hangat atau makan kuah hangat.

3.    Konsumsi Makanan Minuman Bergizi dan Vitamin
Cuaca dingin sering membuat kita merasa lapar. Jumlah dan jenis makanan juga harus diperhatikan di musim hujan. Usahakan untuk selalu makan makanan bergizi dan mengkonsumsi vitamin C untuk meningkatkan kekebalan tubuh. konsumsi vitamin amat dibutuhkan untuk menjaga kestabilan system imun. Oleh sebab itu, konsumsi vitamin terutama vitamin C amat dianjurkan. Kandungan vitamin C ini bisa juga anda peroleh secara alami dari kandungan buah-buahan seperti buah jeruk, buah strawberry dan masih banyak lagi. Mengkonsumsi vitamin C secara rutin akan memastikan kebutuhan vitamin C dalam tubuh terpenuhi, yang pada akhirnya akan membantu anda meningkatkan fungsi sistem imun dalam tubuh.
4.    Bersihkan Lingkungan
Hujan yang terus menerus mengguyur saat musim penghujan membaut klingkungan menjadi lebih kotor daripada saat musim kemarau. Hal ini dipicu karena tingkat kelembapan udara yang lebih tinggi yang membaut sampai atau limbah menjadi lebih mudah membusuk yang pada akhirnya menjadi sumber kuman. Untuk itu, bersihkan lingkungan pada tempat-tempat yang berpotensi menjadi sarang untuk kuman dan bakteri berkembang biak. Misalkan dengan mengubur atau membakar sampah, menutup lubang yang berpotensi membuat air hujan tergenang, menutup penampungan air, memotong ranting dan rumput yang terlalu rindang. Lingkungan teduh, lembap dan tempat yang kotor akan menjadi sarang bagi nyamuk penyebab demam berdarah berkembang biak.
5.    Makan Saat Lapar
Suhu yang dingin  saat musim penghujan biasanya membuat nafsu makan menjadi lebih besar. Namun sayangnya metabolism saat musim ini menjadi lebih lambat daripada biasanya. Dan bisa anda bayangkan jika anda terus-terusan menuruti nafsu makan yang begitu besar tanpa didukung dengan metabolisme yang baik, hal tersebut tentunya akan berujung pada kegemukan atau yang kita kenal dengan istilah obesitas. Anda tentu tidak ingin jika hal ini terjadi bukan? untuk itu aturlah cara makan dan porsi makan anda saat musim penghujan, jangan sampai nafsu makan anda yang besar mengantarkan anda pada kegemukan. Selain itu usahakan pula untuk tidak melulu menuruti nafsu mengemil ketika perut belum terlalu merasa lapar. Perut yang secara-terus menerus diisi tanpa ada proses pembakaran yang seimbang tentunya tidak akan membawa dampak baik untuk kesehatan anda.
Dan yang terpenting  Tetap jaga asupan makan sehat ,Ada baiknya, perbanyak konsumsi makanan hangat dan berkuah agar tubuh tetap merasa hangat meski udara begitu dingin. Misalnya konsumsi sup kuah, sayuran dengan kuah hangat, soto ayam dan makanan berkuah sehat lainnya.
6.    Jangan Terlalu Sering Menyentuh Wajah.
Virus dapat dengan mudah masuk ke tubuh melalui hidung, mulut bahkan mata, maka jangan terlalu sering menyentuh wajah Anda kecuali tangan Anda dalam keadaan bersih.
7.    Perbanyak Minum Air Putih
Kebiasaan minum air putih juga merupakan hal yang harus di jaga untuk menjaga tubuh Anda tetap sehat. Usahakan untuk selalu minum air putih 8 gelas sehari untuk membuang racun-racun yang ada di dalam tubuh Anda.
8.    Menjaga Kebersihan Tangan
Menurut ekspeditor medis, cara nikmat kuman masuk ke tubuh kita adalah melalui tangan buka-bukaan. Kita menggunakan tangan kita di hampir setiap kegiatan, sehingga berbagai macam kuman dapat dengan mudah masuk ke tubuh kita berbagai saat. Untuk merawat diri agar abadi terlindung, bersihkan lengan dikau secara teratur. Pastikan Anda selamanya ‘higienis’ sepanjang hari. Cuci tangan lu setiap sebelum makan, setelah dari toilet, dan sesudah menggunakan kegiatan apapun. Hindari menyentuh tampang Anda dengan tangan yang kotor, karena penelitian mengucapkan bahwa kuman biasanya masuk via hidung atau mulut Anda.
9.    Olah Raga
Luangkan waktu Anda setiap weekend untuk melakukan olah raga beberapa jam agar tubuh Anda bugar. Tidak perlu melakukan olah raga yang berat, Anda dapat berjalan kaki, lari pagi atau melakukan senam ringan di rumah untuk menjaga kebugaran tubuh Anda. Karena tubuh yang bugar serta sehat, tidak akan mudah terserang virus penyakit.

10.            Penuhi Kebutuhan Cairan Tubuh
Seringkali orang mengabaikan konsumsi terhadap air putih terutama saat musim penghujan, udara yang dingin menjadikan alasan rasa haus jarang terjadi, untuk itu seringkali anda melewatkan mengkonsumsi air putih secara cukup. Namun faktanya baik musim kemarau maupun musim penghujan kebutuhan cairan dalam tubuh tetap saja sama. Jangan pernah berpikir mengkonsumsi air putih saat anda merasa haus saja. Namun cobalah berpikir jika semua makanan yang masuk kedalam tubuh akan dicerna dengan baik apabila cairan dalam tubuh terpenuhi. Selain itu, pasokan air yang cukup mampu meningkatkan daya tahan tubuh. Oleh sebab itu, pastikan jika anda tetap mengkonsumsi cairan sedikitnya 1,5 liter perhari. Apabila anda bosan terus-terusan mengkonsumsi air putih, air tersebut bisa anda ubah menjadi the tawar hangat atau air jahe yang akan membuat tubuh terasa lebih hangat.



No comments:

Post a Comment